Minggu Seru Bersama Kiko di Episode Giggles Galore di RCTI

0 0
Read Time:1 Minute, 21 Second

JAKARTA – Ikuti keseruan Minggu pagi bersama keluarga dengan menonton serial animasi Kiko yang tayang di RCTI yang hadir membawa emosi untuk dinikmati bersama di rumah. KIKO minggu ini mengusung tema “GIGGLES GALORE” yang ditunggu-tunggu.

Kiko dan Patino sangat senang saat menerima komik Archer Warrior edisi baru. Mereka pun langsung balapan sepeda untuk menentukan siapa yang akan membaca komik tersebut terlebih dahulu. Dalam kegembiraannya, Kiko menabrak dua anak kecil dan seorang ibu, yang ternyata adalah ibu Spike.

Di sisi lain, ibu Spike bercerita tentang kesedihannya karena Spike kabur dari rumah. Kiko dan Patino mencoba membantu dengan memasang poster wajah Spike di seluruh Kota Azri.

Pencarian berlanjut hingga malam hari, namun Spike tidak ditemukan. Apa yang akan dilakukan KIKO? Apa yang terjadi selanjutnya?

Jangan sampai ketinggalan keseruan episode KIKO SUNDAY SERU! 30 Juni 2024 “GIGGLES GALORE” 06.15 WIB di RCTI.

KIKO tayang setiap hari Sabtu pukul 11.00 WIB dan setiap hari Minggu pukul 08.00 WIB di MNCTV.

KIKO merupakan produk animasi MNC Animation, unit bisnis MNC Pictures, anak perusahaan MNC Digital Entertainment, yang selalu berkomitmen untuk memberikan yang terbaik.

Sudah hampir sepuluh tahun KIKO tampil di layar televisi Indonesia melalui RCTI dan MNCTV. Kehadiran KIKO di acara ini mencerminkan dedikasi MNC Animation kepada masyarakat Indonesia yang terus mendukung Kiko sebagai produk animasi lokal bergengsi.

Saksikan serial animasi KIKO yang tayang setiap minggunya, setiap episodenya selalu menghadirkan aksi dan petualangan seru, namun juga menyampaikan pesan moral tentang kebenaran, persahabatan, perjuangan dan pengorbanan. KIKO akan terus menghadirkan kejutan yang berbeda dan para penggemar akan terus menunggu.

Program animasi KIKO dapat dilihat di aplikasi RCTI+ atau di www.rttiplus.com.

happy Minggu Seru Bersama Kiko di Episode Giggles Galore di RCTI
Happy
0 %
sad Minggu Seru Bersama Kiko di Episode Giggles Galore di RCTI
Sad
0 %
excited Minggu Seru Bersama Kiko di Episode Giggles Galore di RCTI
Excited
0 %
sleepy Minggu Seru Bersama Kiko di Episode Giggles Galore di RCTI
Sleepy
0 %
angry Minggu Seru Bersama Kiko di Episode Giggles Galore di RCTI
Angry
0 %
surprise Minggu Seru Bersama Kiko di Episode Giggles Galore di RCTI
Surprise
0 %

You May Have Missed

PAY4D